Siti Rainy Kurniasari, - (2024) PERANCANGAN ULANG IDENTITAS VISUAL UMKM GULA AREN “AREMUT MANDIRI” UNTUK DITERAPKAN PADA MEDIA PROMOSI. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.
Abstract
Aremut Mandiri yaitu suatu Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) yang menjual produk gula aren bubuk dan gula aren cair. Dalam meningkatkan target penjualan dari perusahaan, UMKM Gula Aren Aremut Mandiri ini belum memiliki identitas visual yang kuat maka ingin adanya kebaharuan untuk desain produknya. Tujuan dari penelitian ini adalah merancangan identitas visual untuk mengilustrasikan UMKM Aremut Mandiri dan menerapkannya pada media promosi sebagai upaya pengenalan identitas visual terbaru dari UMKM. Identitas visual penting untuk suatu usaha, agar dapat dikenal oleh masyarakat luas karena dalam identitas visual tersebut selalu menerapkan ciri khas dari suatu perusahaan yang menjadi pembeda dengan perusahaan lain. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan practice led research dengan model perancangan Drs. Sadjiman Ebdi Sanyoto. Pengumpulan data yang dilakukan dengan cara observasi, wawancara, dan literatur, dan analisis data yang dilakukan yaitu analisis SWOT. Hasil dari penelitian ini yaitu rancangan identitas visual berupa logo, warna, tipografi, ilustrasi, pattern dan pengimplementasiannya pada beberapa media promosi internal yaitu media promosi yang digunakan oleh karyawan seperti seragam dan apron, dan media promosi eksternal untuk diperlihatkan pada konsumen seperti kemasan, banner, kartu nama, stiker, video motion graphic dan feeds sosial media. Tahap hasil karya melakukan implementasi identitas visual kedalam media promosi dan melakukan distribusi kepada perusahaan Aremut Mandiri dan mendapatkan respon positif kemudian juga mendapatkan apresiasi baik secara umum pada media promosi instagram. ------------ Aremut Mandiri is a Micro, Small and Medium Enterprise (MSME) that sells powdered palm sugar and liquid palm sugar products. In increasing the company's sales target, Aremut Mandiri MSME does not yet have a strong visual identity.The aim of this research is to design a visual identity to illustrate Aremut Mandiri MSME and apply it to promotional media as an effort to introduce the latest visual identity of the MSME. Visual identity is important for a business, so that it can be recognized by the wider community because in the visual identity it always applies the characteristics of a company that differentiates it from other companies. This research uses qualitative method with practice led research approach with the Drs. Sadjiman Ebdi Sanyoto design model. Data collection by observation, interviews, and literature, and data analysis was using a SWOT analysis. The results of this research are visual identity designs in the form of logos, colors, typography, illustrations, patterns and their implementation in several internal promotional media, namely promotional media used by employees such as uniforms and aprons, and external promotional media to be shown to consumers such as packaging, banners, business cards, stickers, motion graphic videos and social media feeds. The work results stage implements visual identity into promotional media and distributes it to the Aremut Mandiri company and gets a positive response and also gets good appreciation in general on Instagram promotional media.
![]() |
Text
S_MULTI_2001443_Title.pdf Download (536kB) |
![]() |
Text
S_MULTI_2007063_Chapter1.pdf Download (308kB) |
![]() |
Text
S_MULTI_2001443_Chapter2.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (667kB) |
![]() |
Text
S_MULTI_2001443_Chapter3.pdf Download (261kB) |
![]() |
Text
S_MULTI_2001443_Chapter4.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (2MB) |
![]() |
Text
S_MULTI_2001443_Chapter5.pdf Download (153kB) |
![]() |
Text
S_MULTI_2001443_Appendix.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (1MB) |
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Additional Information: | https://scholar.google.com/citations?hl=en&user=wcwWx4kAAAAJ ID SINTA Dosen Pembimbing: Dian Rinjani 6127196 Nurhidayatulloh 6860681 |
Uncontrolled Keywords: | Visual Identity, MSME, Promotional Media, Identitas Visual, UMKM, Media Promosi |
Subjects: | L Education > L Education (General) T Technology > T Technology (General) |
Divisions: | UPI Kampus cibiru > S1 Pendidikan Multimedia |
Depositing User: | Siti Rainy Kurniasari |
Date Deposited: | 26 Sep 2024 02:46 |
Last Modified: | 09 Oct 2024 07:02 |
URI: | http://repository.upi.edu/id/eprint/126305 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |