PENGARUH METODE LATIHAN PYRAMID TERHADAP PENINGKATAN KEKUATAN MAKSIMAL CABANG OLAHRAGA DAYUNG NOMOR KAYAK

Muhamad Fauzan Mutawakkil, - (2024) PENGARUH METODE LATIHAN PYRAMID TERHADAP PENINGKATAN KEKUATAN MAKSIMAL CABANG OLAHRAGA DAYUNG NOMOR KAYAK. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

Abstract

ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh metode latihan piramid terhadap peningkatan kekuatan maksimal cabang olahraga dayung nomor kayak. RT (Pelatihan resistensi) adalah modalitas latihan yang melibatkan manipulasi variabel program (misalnya, jumlah set, pengulangan, dan latihan beban, kecepatan gerakan dan periode istirahat) untuk mendorong peningkatan sistematis dalam beban berlebih yang diberikan pada tubuh untuk meningkatkan kemampuan otot kebugaran. Oleh karena itu, melibatkan sejumlah variabel dimana volume dan intensitas latihan merupakan komponen kuncinya. Metode penelitian yang digunakan peneliti adalah metode eksperimen. Teknik sampel yang digunakan atlet Dayung Kayak Putra Jawa Barat berjumlah 10 orang. Desain penelitian yang digunakan yaitu One Group Pres test – Post test desain. Hasil analisis data yang telah dilakukan mengindikasi bahwa latihan metode pyramid berpengaruh signifikan terhadap peningkatan kekuatan maksimal. Kesimpulan bahwa metode latihan piramid dapat digunakan untuk meningkatkan kekuatan maksimal cabang olahraga dayung. Kata kunci : Metode Piramid, Kekuatan maksimal, Canoeing, 1-RM

[img] Text
S_PKO_2009548_Title.pdf

Download (495kB)
[img] Text
S_PKO_2009548_Chapter1.pdf

Download (386kB)
[img] Text
S_PKO_2009548_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (645kB)
[img] Text
S_PKO_2009548_Chapter3.pdf

Download (770kB)
[img] Text
S_PKO_2009548_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (477kB)
[img] Text
S_PKO_2009548_Chapter5.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (107kB)
[img] Text
S_PKO_2009548_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (2MB)
Official URL: http://repository.upi.edu
Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: https://scholar.google.com H. Dede Rohmat Nurjaya :6011830 Ira Purnamasari Mochamad Noors : 6009787
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : Metode Piramid, Kekuatan maksimal, Canoeing, 1-RM
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Pendidikan Olahraga dan Kesehatan > Jurusan Pendidikan Kepelatihan
Depositing User: Muhamad Fauzan Mutawakkil
Date Deposited: 25 Sep 2024 09:46
Last Modified: 25 Sep 2024 09:46
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/126287

Actions (login required)

View Item View Item