POTENSI ENERGI TERBARUKAN PANEL SURYA BAGI PERAHU NELAYAN KECIL (STUDI KASUS: DESA MUARA, TELUKNAGA)

Fabilla Nanta, - (2024) POTENSI ENERGI TERBARUKAN PANEL SURYA BAGI PERAHU NELAYAN KECIL (STUDI KASUS: DESA MUARA, TELUKNAGA). S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_SIK_2010030_Title.pdf

Download (1MB)
[img] Text
S_SIK_2010030_Chapter1.pdf

Download (777kB)
[img] Text
S_SIK_2010030_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (798kB) | Request a copy
[img] Text
S_SIK_2010030_Chapter3.pdf

Download (1MB)
[img] Text
S_SIK_2010030_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
S_SIK_2010030_Chapter5.pdf

Download (691kB)
[img] Text
S_SIK_2010030_Reference.pdf

Download (604kB)
[img] Text
S_SIK_2010030_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Masyarakat dan lingkungan merupakan entitas yang saling terkait, dimana penggunaan bahan bakar fosil sebagai penyebab utama emisi gas rumah kaca dan perubahan iklim. Sebagai negara maritim, Indonesia sangat terpengaruh oleh perubahan iklim. Oleh karena itu, penting untuk menerapkan konsep keberlanjutan dan energi terbarukan dalam adaptasi terhadap perubahan iklim. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis potensi penggunaan panel surya pada perahu nelayan kecil di Desa Muara, Provinsi Banten, Indonesia. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dan studi kasus, dengan teknik analisis Stakeholder Mapping, SWOT Analysis, simulasi menggunakan HOMER Energy Pro, dan pemodelan 3D dengan VECTARY untuk visualisasi perahu bertenaga surya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perahu nelayan bertenaga surya (7 x 1,5 x 1 Meter) yang ideal memerlukan panel surya 1 kW, 1 buah baterai dengan kapasitas 48 Volt, dan inverter 1.16 kW, dapat beroperasi hingga 74.6 jam dengan 6.33% listrik yang tidak terserap (unmet electricity load). Adapun perbandingan emisi CO2 yang dihasilkan oleh perahu dengan BBM sebanyak 8.314,8 kg CO2/Tj sedangkan rancangan sistem panel surya akan menghasilkan 0 emisi CO2 dikarenakan menggunakan 100% energi terbarukan. Society and the environment are interrelated entities, where the use of fossil fuels is a primary cause of greenhouse gas emissions and climate change. As a maritime nation, Indonesia is significantly affected by climate change. Therefore, it is important to apply the concept of sustainability and renewable energy in adaptation to climate change. This research aims to analyze the impact of climate change and the potential use of solar panels on small fishing boats in Muara Village, Banten Province, Indonesia. Therefore, it is important to implement the concepts of sustainability and renewable energy in adapting to climate change. This research employs a qualitative approach and a case study method, utilizing Stakeholder Mapping analysis, SWOT Analysis, simulations using HOMER Energy Pro, and 3D modeling with VECTARY for visualizing solar-powered boats. The results indicates that the ideal solar-powered fishing boat (7 x 1.5 x 1 Meter) requires 1 kW solar panel, 1 battery with a capacity of 48 Volts, and a 1.16 kW inverter, can operate up to 74.6 hours with 6.33% unmet electricity load. The comparison of CO2 emissions produced by boats with fuel is 8,314.8 kg CO2 / hour while the solar panel system design will produce 0 CO2 emissions because it uses 100% renewable energy.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Adaptasi Energi Terbarukan Perikanan Pesisir, Dampak Perubahan Iklim, Energi Berkelanjutan, Panel Surya Climate Change Impact, Solar Panels, Sustainable Energy, Coastal Fisheries Renewable Energy Adaptation
Subjects: T Technology > T Technology (General)
T Technology > TD Environmental technology. Sanitary engineering
T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: UPI Kampus Serang > S1 Sistem Informasi Kelautan
Depositing User: Fabilla Nanta
Date Deposited: 25 Apr 2024 02:59
Last Modified: 25 Apr 2024 02:59
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/115045

Actions (login required)

View Item View Item