Agung Nuryadi, - (2011) PENGEMBANGAN STRATEGI PEMBELAJARAN INTERTEKSTUAL PADA MATERI POKOK TERMOKIMIA SMA KELAS XI. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.
Text
s_kim_0606347_chapter1.pdf Download (519B) |
|
Text
s_kim_0606347_chapter2.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (519B) |
|
Text
s_kim_0606347_chapter3.pdf Download (67kB) |
|
Text
s_kim_0606347_chapter4.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (519B) |
|
Text
s_kim_0606347_chapter5.pdf Download (51kB) |
|
Text
s_kim_0606347_bibliografy.pdf Download (37kB) |
Abstract
Penelitian yang berjudul “Pengembangan Strategi Pembelajaran Intertekstual Pada Materi Pokok Termokimia SMA Kelas XI” bertujuan menghasilkan strategi pembelajaran intertekstual pada materi pokok termokimia. Penelitian ini bagian dari penelitaian dan pengembangan dengan metode evaluatif. Penelitian dilakukan dengan menganalisis standar kompetensi dan kompetensi dasar yang terdapat dalam standar isi, merumuskan indikator dan konsep, menganalisis representasi kimia pada buku teks kimia SMU dan Universitas, mengembangkan representasi kimia dan merancang deskripsi pembelajaran pada materi termokimia. Pada setiap tahapan dilakukan validasi kepada guru dan dosen yang kemudian direvisi. Penelitian yang dilakukan menghasilkan strategi pembelajaran intertekstual pada materi pokok termokimia meliputi delapan indikator dengan 10 konsep yang sesuai dengan tuntutan kompetensi dasar, representasi ilmu kimia, yang dapat digunakan untuk memperkaya pemahaman mengenai konsep-konsep yang telah dirumuskan, dan deskripsi pembelajaran yang dihasilkan, menggambarkan media yang digunakan saat pembelajaran, kegiatan guru yang berperan sebagai fasilitator, dinamisator, mediator, evaluator, instruktor dan manager, serta kegiatan siswa yang harus dilakukan atau dikerjakan oleh siswa dengan tujuan agar siswa dapat membangun pengetahuan dalam benaknya sendiri. Deskripsi pembelajaran tersebut menggambarkan pembelajaran intertekstual pada materi termokimia.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Additional Information: | ID SINTA DOSEN PEMBIMBING WIJI : 6012036 BUDIMAN ANWAR : 5978128 |
Uncontrolled Keywords: | PENGEMBANGAN STRATEGI PEMBELAJARAN INTERTEKSTUAL, MATERI POKOK TERMOKIMIA SMA KELAS XI. |
Subjects: | L Education > L Education (General) Q Science > QD Chemistry |
Divisions: | Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Jurusan Pendidikan Kimia > Program Studi Pendidikan Kimia |
Depositing User: | Septiani Sitrulroaeni |
Date Deposited: | 30 Oct 2023 03:20 |
Last Modified: | 30 Oct 2023 03:20 |
URI: | http://repository.upi.edu/id/eprint/111293 |
Actions (login required)
View Item |