DAMPAK PENERAPAN PELATIHAN HARNESS TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN DINAMIS ANAEROBIK

Santika Rini Dewi, - (2011) DAMPAK PENERAPAN PELATIHAN HARNESS TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN DINAMIS ANAEROBIK. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
s_por_0704308_table_of_content.pdf

Download (259kB)
[img] Text
s_por_0704308_chapter1.pdf

Download (322kB)
[img] Text
s_por_0704308_chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (875kB)
[img] Text
s_por_0704308_chapter3.pdf

Download (338kB)
[img] Text
s_por_0704308_chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (546kB)
[img] Text
s_por_0704308_chapter5.pdf

Download (251kB)
[img] Text
s_por_0704308_bibliograpy.pdf

Download (252kB)
Official URL: http://repository.upi.edu/

Abstract

Permasalahan yang penulis ajukan pada penelitian ini mengenai dampak pelatihan harness terhadap peningkatan kemampuan dinamis anaerobik. Pelatihan Harness adalah pelatihan yang secara referensi secara spesifik masih sangat sedikit. Prinsip pelatihan Harness menerapkan prinsip latihan kekuatan yang dinamis. Pengertian pola Latihan Harness adalah pola latihan yang dilakukan dengan menggunakan alat bantu sebagai tahanan ketika gerakan lari atau bentuk latihan akselerasi, kelincahan, power, dan juga daya tahan. Pengaruh penerapan pelatihan harness ini yang membuat peneliti tertarik untuk mengetahui dampak terhadap peningkatan kemampuan dinamis anaerobik pada anggota UKM Futsal Puteri UPI (Universitas Pendidikan Indonesia). Metode penelitian yang penulis gunakan dalam peneltian ini adalah metode eksperimen. Populasi dalam penelitian ini adalah pemain futsal puteri tingkat perguruan tinggi yang menjadi anggota UKM Futsal Puteri UPI ( Universitas Pendidikan Indonesia ) yaitu sebanyak 14 orang. Sebagian yang di ambil dari populasi disebut sampel penelitian. pengambilan sampel menggunakan teknik menggunakan teknik sampling jenuh, dapat diperoleh sampel sebanyak 14 orang. Instrumen penelitian yang akan digunakan berupa program latihan untuk pelatihan Harness dan berikut item tes untuk mengetahui kemampuan dinamis anaerobik, yaitu : speed (tes 20m dash sprint), agility (shuttle run 4m x 5 rep), power (tes 3 Hop), power endurance (tes 10 Hop), speed endurance (tes sprint 150 m). Hasil pengolahan dan analisis data diperoleh kesimpulan yaitu Ketika nilai kemampuan-kemampuan ini digabungkan sebagai indikator kemampuan dinamis Anaerobik ternyata hasil perubahan peningkatannya tidak siginifikan meskipun terjadi perubahan rata-rata yang lebih baik. Berdasarkan hasil penelitian maka disarankan kepada para pelatih untuk memberikan pelatihan Harnes secara bertahap, sistematis sesuai dengan kebutuhan periodisasi dan tuntutan tujuan latihan. *Mahasiswa Program Studi Pendidikan Kepelatihan Olahraga Angkatan 2007 Fakultas Pendidikan Olahraga dan Kesehatan

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: No Panggil S FPOK RIN p-2011
Uncontrolled Keywords: Pelatihan Harness, Kemampuan Dinamis Aerobik, Latihan Kekuatan
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Pendidikan Olahraga dan Kesehatan > Jurusan Pendidikan Kesehatan dan Rekreasi > Program Studi IKOR
Depositing User: Rizki Melinda Sari
Date Deposited: 23 Sep 2023 00:58
Last Modified: 23 Sep 2023 00:58
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/106995

Actions (login required)

View Item View Item