KONTRIBUSI HASIL BELAJAR “MENGORGANISIR PERSIAPAN PENGOLAHAN” TERHADAP PRAKTEK KERJA INDUSTRI DI KITCHEN HOTEL

Risma Khoerunnisa, - (2012) KONTRIBUSI HASIL BELAJAR “MENGORGANISIR PERSIAPAN PENGOLAHAN” TERHADAP PRAKTEK KERJA INDUSTRI DI KITCHEN HOTEL. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
s_pkk_0707118_table_of_content.pdf

Download (261kB)
[img] Text
s_pkk_0707118_chapter1.pdf

Download (270kB)
[img] Text
s_pkk_0707118_chapter2.1.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (264kB)
[img] Text
s_pkk_0707118_chapter3.pdf

Download (339kB)
[img] Text
s_pkk_0707118_chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)
[img] Text
s_pkk_0707118_chapter5.pdf

Download (257kB)
[img] Text
s_pkk_0707118_bibliography.pdf

Download (251kB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Hasil belajar peserta didik pada kompetensi dasar “Mengorganisir Persiapan Pengolahan” diasumsikan dapat menjadi tolak ukur kemampuan Prakerin di kitchen hotel. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kontribusi hasil belajar “Mengorganisir Persiapan Pengolahan” terhadap Prakerin di kitchen hotel. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode deskriptif analitik dengan sampel sejumlah 39 orang peserta didik SMKN 3 Cimahi kelas XII program keahlian Jasa Boga. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil belajar “Mengorganisir Persiapan Pengolahan” serta Prakerin di kitchen hotel sebagian besar berada pada kategori sangat tinggi. Uji hipotesis menunjukan bahwa hipotesis kerja dapat diterima yaitu terdapat kontribusi yang positif dan signifikan antara hasil belajar “Mengorganisir Persiapan Pengolahan” terhadap Prakerin di kitchen hotel sebesar 42,97 % yang termasuk dalam kategori cukup. Kesimpulan hasil penelitian yaitu peserta didik telah menguasai hasil belajar “Mengorganisir Persiapan Pengolahan” dengan baik, sehingga memiliki kemampuan dalam Prakerin di kitchen hotel. Saran penelitian ditujukan kepada guru di sekolah untuk meningkatkan pencapaian yang kurang baik dan mempertahankan pencapaian yang sudah baik, serta memberikan pengayaan atau pengembangan proses belajar mengajar. Saran kepada peserta didik yang akan melaksanakan prakerin selanjutnya harus meningkatkan kemampuannya dengan cara memperhatikan, mempelajari materi dan berlatih untuk mengembangkan wawasan, sikap dan keterampilan dalam pengolahan masakan dan praktek kerja industri.

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: ID SINTA Dosen Pembimbing: Elly Lasmanawati : 5994675 Ellis Endang Nikmawati : -
Uncontrolled Keywords: Kontribusi, “Mengorganisir Persiapan Pengolahan”, Praktek Kerja Industri, Kitchen Hotel
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Pendidikan Teknologi dan Kejuruan > Jurusan Pendidikan Kesejahteraan Keluarga
Depositing User: Elsa Afrilia
Date Deposited: 18 Sep 2023 02:21
Last Modified: 18 Sep 2023 02:21
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/102809

Actions (login required)

View Item View Item